Pemerintah Kaji Pemberian Tambahan Penghasilan Bagi ASN
Tondano – Sekretaris Daerah Kab. Minahasa Frits R. Muntu, S.Sos mengikuti rapat koordinasi mengenai tambahan penghasilan pegawai (ASN) Tahun anggaran 2021 yang dilaksanakan oleh kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia melalui video conference, Kamis 19 November 2020. Dalam rakor ini membahas tentang Tambahan penghasilan yang diberikan dengan berberapa kriteria […]