Ke Sulut, Mensos Serahkan Bantuan Atensi Graduasi PKH, BST, BPNT di 8 Kabupaten/Kota
SULUTNEWSTV.com, MANADO – Menteri Sosial Republik Indonesia (Mensos RI) Tri Rismaharani melakukan kunjungan ke Sulawesi Utara, Jumat(1/10). Adapun maksud kunjungan mantan Walikota Surabaya itu adalah untuk melakukan penadaan data Program Keluarga Harapan (PKH), Bantuan Sosial Tunai (BST) dan Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) di Kota Manado, Bitung, Tomohon, Kabupaten Minahasa, Kabupaten […]