Dihadiri Gubernur Olly, BP2MI Gelar Rapat Koordinasi Terbatas
SULUTNEWSTV.com, MANADO – Sebagai penyumbang devisa terbesar kedua setelah sektor migas, Pekerja Migran Indonesia (PMI) mesti mendapat perlindungan. Sembari itu, Gubernur Sulawesi Utara Olly Dondokambey SE juga mengatakan, penguatan Sumber Daya Manusia (SDM) mesti juga menjadi perhatian pemerintah Provinsi Sulut. Olly bilang, saat ini 11 kabupaten/kota sudah menandatangani […]