SULUTNEWSTV.com, JAKARTA – PT Astra Honda Motor menyerahkan 20 unit Honda PCX Electric kepada Dinas Perhubungan Provinsi Bali sebagai kendaraan operasional petugas selama persiapan hingga penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Presidensi G20 yang akan berlangsung di Bali pada 15-16 November 2022. Dukungan kendaraan ramah lingkungan dari AHM ini […]
BITUNG – Festival Pesona Selat Lembeh atau yang lebih dikenal dengan FPSL kembali di gelar di tahun 2022. Festival yang menjadi andalan Kota ‘Cakalang’ Bitung, menjadi salah satu ivent yang sangat dinantikan oleh masyarakat Bitung, bahkan seluruh warga Neyiur Melambai. FPSL kali ini dinilai sangat menarik bukan hanya […]
TOMOHON – Walikota Tomohon Caroll J A Senduk SH selaku Pemerintah Kota Tomohon, melakukan penandatanganan kesepakatan bersama dengan PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Kantor Cabang Tomohon tentang penggunaan fasilitas layanan jasa Perbankan untuk dukungan program Smart City.Bertempat di Vila Mangatasik, Selasa (4/10/22). Kesepakatan dilakukan dalam kegiatan Penandatanganan Memorandum Of […]
SULUTNEWSTV.com, MANADO – PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk bersama Bank Pembangunan Daerah Sulawesi Utara dan Gorontalo (BSG) melakukan kolaborasi sinergi guna memperluas ekosistem cerdas di Provinsi Sulawesi Utara (Sulut). Kerja sama tersebut diwujudkan dengan penandatangan oleh Direktur Utama (Dirut) BSG Revino Pepah bersama Wakil Direktur Utama BNI […]
SULUTNEWSTV.com, MANADO – BPJS Ketenagakerjaan Kotamobagu telah memberikan santunan senilai Rp1,4 Milliar kepada ahli waris pekerja yang terdaftar dalam program BERKAH Pemerintah Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan, (28/9/2022) pekan lalu. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Kotamobagu Syafril pada pertemuan bersama Bupati Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan H. […]
MINAHASA – Wakil Bupati Dr (Hc) Robby Dondokambey SSi MM (RD) lantik 40 pejabat administrator, pengawas dan jabatan fungsional di lingkup Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Minahasa, di Ruang Sidang Kantor Bupati, Selasa (04/10/22). Dalam pelantikan ini, Shanti Lengkong, SSTP yang sebelumnya menjabat Sekretaris Kecamatan Tondano Barat, kali ini dipercayakan […]
SULUTNEWSTV.com, MANADO – General Manager PLN Unit Induk Wilayah Suluttenggo Ari Dartomo berupaya untuk tetap menjaga sinergitas baik instansi vertikal dan horisontal. Dartomo melakukan kunjungan ke Mako Lantamal VIII bertemu Komandan Lantamal VIII Manado, Laksamana Pertama TNI Nouldy J. Tangka didampingi Leo Basuki, Jumat(30/9/2022). “Selama ini TNI Angkatan […]
Tomohon. Sulutnewstv.com – Dalam rangka menurunkan angkabpelanggaran fan kecelakaan lalu lintas di Wilayah Hukum Polres Tomohon, jajaran Pilres Tomohon melaksanakan gelar apel dalam rangka operasi terpusat kewilayahan “Zebra Samrat 2022” dilaksanakan di Lapangan apel Polres Tomohon, Senin (3/10/32). Apel dipimpin oleh Kapolres AKBP Arian Primadaju Colibrito SIK, MH., […]
Minahasa – Seorang pegawai Badan Pertanahan Kabupaten Minahasa, Rifandi Mahamura (23) pemuda asal Tataaran Kecamatan Tondano Selatan nyaris tewas setelah leher korban ditebas dengan pisau. Kapolres Minahasa AKBP Tommy Bambang Souissa,SIK melalui kasat Reskrim AKP. Edi Susanto, S.Sos menjelaskan, bahwa dari hasil keterangan saksi Juan Wowiling, peristiwa terjadi […]