Opname 14 Hari di Rumah Sakit, Anneke Bantah Isu Pembatasan Hari Rawat Inap

Tondano – Untuk menghadirkan pelayanan yang kian mudah, cepat dan setara, BPJS Kesehatan bersama Fasilitas Kesehatan Rujukan Tingkat Lanjutan (FKRTL) berkomitmen menjalankan janji layanan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) kepada peserta. Salah satunya yaitu tidak melakukan pembatasan hari rawat di rumah sakit sesuai indikasi medis. Komitmen FKRTL ini dirasakan langsung oleh Anneke Mamengko (59) yang telah … Continue reading Opname 14 Hari di Rumah Sakit, Anneke Bantah Isu Pembatasan Hari Rawat Inap

Buka Seleksi P3K, Bupati Kumendong Bakar Semangat Peserta

Manado - Penjabat Bupati Minahasa, Dr Jemmy S. Kumendong MSi, meninjau sekaligus membuka kegiatan seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (P3K) se-Kabupaten Minahasa, Rabu (15/11) pagi, bertempat di aula Auditorium Unsrat Manado. Kegiatan ini turut dihadiri perwakilan Badan Kepegawaian Negara (BKN) Adriana Sarlotje Matantu S Sos, Analis SDM Aparatur Ahli Muda dan Moody Pangerapan, Kepala … Continue reading Buka Seleksi P3K, Bupati Kumendong Bakar Semangat Peserta

Peserta JKN, Faisal: Merasa Lega Ketika Penyakit Maag Kambuh Karena Sudah Terdaftar JKN

Tondano – Kesehatan merupakan harta yang tak ternilai harganya dan tidak pernah tahu kapan penyakit akan datang, memiliki perlindungan kesehatan adalah suatu keharusan. Faizal Topit, seorang pemuda asal Desa Talikuran Kecamatan Remboken Kabupaten Minahasa merasa lega karena sudah terdaftar program jaminan kesehatan nasional (JKN). Saat ditemui di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Dr. Sam Ratulangi … Continue reading Peserta JKN, Faisal: Merasa Lega Ketika Penyakit Maag Kambuh Karena Sudah Terdaftar JKN

Bupati Kumendong Support 40 Pejabat Pemkab Minahasa Berinovasi di Diklat PKA

Tondano- Penjabat Bupati Minahasa, Dr Jemmy S Kumendong, Jumat (10/11) siang menghadiri sekaligus membuka kegiatan Expo Aksi Perubahan Pelatihan Kepemimpinan Administrator Pemkab Minahasa bekerjasama dengan Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Provinsi Sulut. Kegiatan Pelatihan Kepemimpinan Administrator (PKS) dengan tema aksi perubahan digital government ini diikuti oleh para peserta yang terdiri dari 43 pejabat eselon … Continue reading Bupati Kumendong Support 40 Pejabat Pemkab Minahasa Berinovasi di Diklat PKA

Pembina Upacara Hari Pahlawan Nasional, Ini Pesan Bupati Kumendong

MINAHASA- Penjabat Bupati Minahasa Dr. Jemmy Stani Kumendong M.Si, menjadi Pembina Upacara memperingati Hari Pahlawan 10 November 2023 bertempat di Halaman Kantor Bupati Minahasa. Upacara Peringatan Hari Pahlawan Mengambil Tema "Semangat Pahlawan Untuk Masa Depan Bangsa Dalam Memerangi Kemiskinan dan Kebodohan". Saat membacakan Amanat Menteri Sosial Dra. Hj. Khofifah Indar Parawansa, Bupati Kumendong menyampaikan, Hari … Continue reading Pembina Upacara Hari Pahlawan Nasional, Ini Pesan Bupati Kumendong

Hari Pahlawan, Bupati Kumendong Pimpin Ziarah di Makam Pahlawan Nasional Sam Ratulangi, Kyai Modjo dan Ahmad Rifa’i

Tondano - Penjabat Bupati Minahasa, Dr Jemmy S. Kumendong MSi bersama unsur Forkopimda yakni Kejaksaan Negeri Tondano, Polres Minahasa, Kodim 1302 Minahasa, jajaran pejabat Pemkab Minahasa dan peserta upacara dari TNI/Polri serta para siswa SMA/SMK, melakukan Ziarah ke Makam Pahlawan Dr. Gerungan Saul Samuel Jacob Ratulangi, KH. Ahmad Rifa’i, dan Kyai Modjo. Kegiatan ini dilaksanakan … Continue reading Hari Pahlawan, Bupati Kumendong Pimpin Ziarah di Makam Pahlawan Nasional Sam Ratulangi, Kyai Modjo dan Ahmad Rifa’i

Hakim Menangkan Wenny Lumentut Atas Kasus Sengketa Lahan di Talete Tomohon Tengah

Tondano - Sengketa tanah di Kelurahan Talete Tomohon Tengah, antara Wenny Lumentut sebagai penggugat dan tergugat masing-masing Dra. Jolla Jouverzine Benu tergugat I, tergugat II Willem Potu, serta tergugat III Olfie Liesje Suzana Benu. Akhirnya, putusan akhir dari sidang bergulir, Kamis (9/11/2023) di Pengadilan Negeri (PN) Tondano tadi. Hasil sidang tersebut. Akhirnya HakimNurdewi Sundari, SH, … Continue reading Hakim Menangkan Wenny Lumentut Atas Kasus Sengketa Lahan di Talete Tomohon Tengah

Minta Perhatikan Infrastruktur di Minahasa, Bupati Kumendong Teken Naskah Hibah dan Serah Terima BMN Dirjen Kementerian PUPR

Tondano- Kamis (09/11) Penjabat Bupati Minahasa Dr. Jemmy Stani Kumendong, M.Si Menandatangani Naskah Hibah Barang Milik Negara (BMN) dan Berita Acara Serah Terima Barang Milik Negara (BMN) bersama Iwan Supriyanto ST, MT, Direktorat Jenderal Perumahan, Kementerian PUPR. Hibah BMN ini dimaksudkan sebagai tindak lanjut atas Surat Menteri PUPR No. PS.0403-Mn/1973 tanggal 12 September 2023 hal … Continue reading Minta Perhatikan Infrastruktur di Minahasa, Bupati Kumendong Teken Naskah Hibah dan Serah Terima BMN Dirjen Kementerian PUPR

Buka Rakor Sinkronisasi Data OM SPAN dan Kepesertaan JKN KIS, Ini pesan Sekda Watania Kepada Seluruh Kumtua

Tondano - Sekretaris Daerah Kabupaten Minahasa Dr. Lynda Watania, MM, MSi membuka Rakor Sinkronisasi Data Omspan perpajakan dan Kepesertaan JKN KIS bagi kepala desa dan perangkat desa d Kabupaten Minahasa, bertempat di aula benteng moraya Tondano, Rabu (8/11/2023). Dalam sambutannya, Sekda Watania menjelaskan, Online Monitoring SPAN merupakan aplikasi berbasis online yang bisa di akses menggunakan … Continue reading Buka Rakor Sinkronisasi Data OM SPAN dan Kepesertaan JKN KIS, Ini pesan Sekda Watania Kepada Seluruh Kumtua

Sekda Watania Launching Aplikasi Simakapetore

Tondano - Sekretaris Daerah Kabupaten Minahasa Dr. Lynda Watania, MM, MSi, meluncurkan aplikasi Sistem Informasi Manajemen Koordinasi Perencanaan, Penganggaran, Pelaksanaan, Monitoring dan Evaluasi (Simakapetore) serta membuka rapat koordinasi pelestarian danau Tondano bertempat BPU Tondano, Rabu (8/11/2023). Sekda Watania dalam sambutannya menyampaikan, Danau Tondano memiliki beberapa permasalahan antara lain pendangkalan Danau Tondano, penyempitan Danau Tondano dan … Continue reading Sekda Watania Launching Aplikasi Simakapetore

Ketua DPRD Minahasa Glady Kandouw Pimpin Sidang Paripurna Dalam Rangkaian HUT Minahasa Ke -595

MINAHASA – Puncak peringatan Hari Ulang Tahun ke-595 Kabupaten Minahasa, Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Minahasa menggelar Rapat Paripurna DPRD, Senin (6/11/2023) di Gedung Wale Ne Tou Tondano. Ketua DPRD Minahasa Glady Kandouw SE., saat memimpin sidang paripurna mengatakan, atas perkenanan Tuhan, pada hari kemarin Minggu 5 November tahun 2023, segenap masyarakat diselimuti suasana bahagia dan … Continue reading Ketua DPRD Minahasa Glady Kandouw Pimpin Sidang Paripurna Dalam Rangkaian HUT Minahasa Ke -595

Sebulan Lebih Pimpin Minahasa, Ini Yang Sudah Dilakukan Pj Bupati Jemmy Kumendong

MINAHASA - Sejak dilantik oleh Gubernur Sulawesi Utara (Sulut) Olly Dondokambey SE sebagai Penjabat (Pj) Bupati Minahasa pada tanggal 25 September 2023 lalu, Dr Jemmy Stani Kumendong MSi langsung tancap gas. Berbagai kegiatan pemerintahan pun langsung dilakukan Kumendong. Bahkan, setelah dilakukan serah terima jabatan, dirinya langsung melakukan pertemuan perdana dengan insan pers. Menurut Kumendong, pertemuan … Continue reading Sebulan Lebih Pimpin Minahasa, Ini Yang Sudah Dilakukan Pj Bupati Jemmy Kumendong

VIDEO: Kejuaraan Tenis Meja Bupati Minahasa Cup Diikuti Ratusan Peserta

Tondano - Ratusan peserta mengikuti kejuaraan Tenis meja Bupati Minahasa Cup 2023 dalam rangkaian Hari jadi Minahasa ke-595 di gelanggang olahraga stadion Maesa Tondano, Kamis (2/11/23). Mengusung Tema “Dengan semangat si tou timou tumou tou kita bangun integritas dan prestasi atlit tenis meja Sulawesi Utara”, kejuaraan tenis meja Bupati Minahasa Cup Resmi Dibuka Penjabat Bupati … Continue reading VIDEO: Kejuaraan Tenis Meja Bupati Minahasa Cup Diikuti Ratusan Peserta

Mahasiswa Universitas Negeri Manado Akui Pelayanan JKN Tanpa DiskriminasiTondano

Tondano - Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) terus membuktikan keberhasilannya dalam memberikan perlindungan kesehatan bagi seluruh lapisan masyarakat. Salah satu bukti nyata manfaat besar dari program ini datang dari pengalaman Rikna Aresta Lahutun, seorang mahasiswa (20) dari Universitas Negeri Manado (UNIMA). Rikna, begitu dia akrab dipanggil, merasakan dampak positif JKN saat dia harus menjalani perawatan … Continue reading Mahasiswa Universitas Negeri Manado Akui Pelayanan JKN Tanpa DiskriminasiTondano

Emilio Kapoyos dan Janice Tompudung Dinobatkan Sebagai Waraney-Wulan Minahasa 2023

Tondano - Pemilihan Waraney Wulan Minahasa akhirnya menobatkan Emilio Kapoyos dan Janice Tompudung sebagai Waraney Wulan Minahasa Tahun 2023 dalam grand final yang digelar di Wale Ne Tou Tondano, Kamis (2/11/2023) malam. Dengan raihan gelar tersebut, maka Emilio Kapoyos bersama Janice Tompudung yang ditetapkan oleh dewan juri, Desy Mantiri, Dr. Lynda Watania, Riviva Maringka, Desiree … Continue reading Emilio Kapoyos dan Janice Tompudung Dinobatkan Sebagai Waraney-Wulan Minahasa 2023

VIDEO: Dibuka Bupati Kumendong, Minahasa Expo 2023 Tampilkan Potensi Daerah dan Hasil Pembangunan

Tondano - Pameran Pembangunan Minahasa Expo 2023 dalam rangka hari jadi Minahasa ke 595 resmi dibuka pada hari Rabu 1 November 2023 bertempat di stadion Maesa Tondano. Pemukulan tetengkoren dan Pesta kembang api, yang mengawali Minahasa Expo, dibuka secara langsung oleh Bupati Minahasa Dr. Jemmy Kumendong didampingi Sekretaris Daerah Dr. Lynda Watania bersama Forkopimda Minahasa. … Continue reading VIDEO: Dibuka Bupati Kumendong, Minahasa Expo 2023 Tampilkan Potensi Daerah dan Hasil Pembangunan