Minahasa

Dibuka Presiden Jokowi, Bupati ROR Ikut Rakornas Kepala Daerah dan Forkopimda

MINAHASA – Bupati Minahasa, Dr Ir Royke Octavian Roring MSi (ROR) mengikuti Rapat Koordinasi Nasional (Rakornas) kepala daerah dan Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) tahun 2023, di Sentul International Convention Center (SICC) Bogor, Selasa (17/1/23).

Kegiatan yang dibuka secara resmi Presiden Republik Indonesia, Ir Joko Widodo ini, mengambil tema “Penguatan Pertumbuhan Ekonomi dan Pengendalian Inflasi”.

Hadir dalam kegiatan itu, pimpinan lembaga, kementerian, gubernur, Forkopimda Provinsi, bupati, walikota dan Forkopimda Kabupaten/Kota se- Indonesia.

Turut mendampingi Bupati Minahasa, Kadis Pertanian Dr Ir Margaretha Ratulangi, Kabag Ekonomi dan Kabag Prokopim. (*)

Leave a Reply

Fill in your details below or click an icon to log in:

WordPress.com Logo

You are commenting using your WordPress.com account. Log Out /  Change )

Facebook photo

You are commenting using your Facebook account. Log Out /  Change )

Connecting to %s